Taman Nasional Lore Lindu

Di taman Nasional Lore Lindu, aneka ragam burung menjadi satwa utama yang bisa dinikmati. Lebih dari 260 spesies burung berkembang biak di Taman Nasional Lore Lindu, hampir separuh diantaranya adalah fauna endemik, yang berarti spesies burung tertentu hanya berkembang biak di daerah ini dan tak bisa ditemukan di tempat lain.

~Taman Nasional Lore Lindu, Palu - Sulawesi Tengah~
[Sumber foto: inamuse.wordpress.com]
 

Posting Komentar

0 Komentar

Editors Pick

4/recent/post-list

Follow Us On Instagram

Costumer Service

Hubungi kami di nomor +6285 643 455 685 atau +6281 393 996 754 ( chat only )

Chatt Admin